Patroli Polsek Mangkubumi, Amankan Kegiatan Ngabuburit Warga

    Patroli Polsek Mangkubumi, Amankan Kegiatan Ngabuburit Warga
    PATROLI

    Patroli Polsek Mangkubumi, Amankan Kegiatan Ngabuburit Warga

    POLRES TASIK KOTA - - - Polsek Mangkubumi melaksanakan Patroli Ngabuburit guna menjaga situasi kamtibmas di wilayah Hukum Polsek Mangkubumi khususnya pada Bulan Ramadhan, Rabu (20/03/2024).

    Patroli ini dilakukan dalam rangka kegiatan preventif, monitoring situasi kamtibmas di tempat-tempat keramaian sore menjelang buka puasa, tempat rawan terjadinya gangguan Kamtibmas ataupun kriminalitas lainnya. 


    Menurut Kapolres Tasik kota AKBP JOKO SULISTIONO, S.H., S.I.K., M.H. melalui Kapolsek Mangkubumi Polres Tasik Kota Iptu Ruhana Effendi, S.H  mengatakan Patroli ini merupakan kegiatan rutin yang dilakukan khususnya menjelang buka puasa untuk meningkatkan kondusifitas dan memberikan kenyamanan serta keamanan bagi masyarakat di wilayah Hukum Polsek Mangkubumi terutama pada saat bulan Ramadhan.

     “Pada kegiatan ini, Polri menyampaikan pesan-pesan kamtibmas kepada masyarakat dan mendengarkan keluhan situasi kamtibmas dari masyarakat, ” Jelasnya.

    POLRES TASIK KOTA
    JOKO SULISTIONO, S.H, S.I.K, M.H.

    Tasikmalaya Kota

    Tasikmalaya Kota

    Artikel Sebelumnya

    Ciptakan Ngabuburit Warga yang Nyaman, Polsek...

    Artikel Berikutnya

    Patroli dan PAM  Polsek Mangkubumi Antisipasi...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Prajurit TNI AL Ikuti TFG Di HMAS Adelaide
    Antisipasi Rawan Macet dan Rawan Laka, Polsek Sukaresik Gatur Lalulintas
    ANGGOTA POLSEK PAGERAGEUNG MELAKSANAKAN PATROLI  ANTISIPASI GANGGUAN KAMTIBMAS*
    Polsek Sukaresik Tingkatkan Sambang Warga, Jelang Pilkada Serentak 2024, Sampaikan Pesan Kamtibmas 
    Kapolsek Kawalu Edukasi Siswa Siswi SMP Islam Cisumur Kawalu Tentang Bahaya Narkoba dan Tertib Berlalulintas.
    Police Go To School, Kapolsek Kawalu Sambang Serta Binluh Pelajar Mts Al - Ma'arif Kawalu.
    Satlantas Polres Tasikmalaya Kota, Sosialisasikan Dikmas Lantas Kepada Pelajar SD Baiturahman
    BHABINKAMTIBMAS POLSEK RAJAPOLAH POLRES TASIKMALAYA KOTA LAKSANAKAN GIAT SAMBANG TOGA
    Polsek Kadipaten Intensifkan Sambang Warga,Jelang Pilkada Serentak 
    Cooling Sistem Jelang Pilkada Serentak, Polsek Rajapolah Tingkatkan Sambang 
    Waka Polres Tasikmalaya Kota Didampingi Kasdim 0612 Tasikmalaya, Pimpin Apel Gabungan dan Patroli Skala Besar, Pengamanan Pelantikan Presiden dan Wakil Presiden
    Sinergitas POLRI, Pemerintah dan Ulama Hadir Pada Musyawarah ke V MUI Kec. Tamansari
    BHABINKAMTIBMAS POLSEK RAJAPOLAH POLRES TASIKMALAYA KOTA LAKSANAKAN GIAT SAMBANG TOGA
    Bhabinkamtibmas Ds Sukajadi Polsek Cisayong Polres Tasik Kota melaksanakan sambang dan silaturahmi kamtibmas ke Warga Desa Sukajadi.
    Antisipasi Tindak kejahatan,Polsek Ciawi Patroli Obyek Vital
    Personel Polsek Kawalu Polres Tasik Kota menggelar kegiatan strong point dengan melakukan pengamanan dan pengaturan lalu lintas di sejumlah titik rawan kecelakaan lalu lintas, rawan kemacetan, pusat keramaian serta lokasi sekolah. 

    Ikuti Kami